Yamaha Tricity 155 2020 Lebih Menggoda…

Follow Google News LajuMotor.com

Ardian

ardiantoyugo.com – Yamaha Global baru saja memperkenalkan sosok terbaru dari Yamaha Tricity 155 2020… Namun update pilihan warna baru bagi motor beroda tiga dari Yamaha ini baru akan hadir pada bulan depan… Untuk pilihan warna model 2020 ada 3 pilihan warna baru yang lebih menarik… Satu warna baru tersebut adalah Bluish Grey Solid…

Selain hadirnya warna baru tersebut ada dua warna yang masih dipertahankan yakni White Metallic dan Matt Grey Metallic… Namun untuk kedua warna ini terkesan tidak ada perubahan dibandingkan generasi lawas… Tetap hadir dengan warna putih kombinasi hitam serta abu abu full body… Baca juga: Gallery Yamaha MT 09 2021 Specs…!!

2020 yamaha tricity 155
Yamaha Tricity 155 2020 Lebih Menggoda... 4
yamaha tricity 155 2020
Yamaha Tricity 155 2020 Lebih Menggoda... 5

Yamaha Tricity 155 2020

Varian warna Bluish Grey Solid terlihat jauh lebih menggoda dengan perpaduan warna grey alias abu abu yang lebih cerah dengan kombinasi warna hitam… Selain itu bagian dua roda depan serta satu roda belakangnya menggunakan velg warna biru… Tidak ketinggalan adanya sedikit striping pada bagian spakbor depan…

Meskipun hadir dengan warna baru yang lebih menarik, Yamaha Tricity 155 2020 ini tidak memiliki perbedaan spesifikasi teknis… Masih tetap dibekali dengan mesin Bluecore 155 cc dengan VVA… Mesin tersebut mampu mengeluarkan tenaga sebesar 15 PS pada 8.000 rpm dan torsi maksimal 14 Nm pada 6.000 rpm…

yamaha tricity 155 2020 2
Yamaha Tricity 155 2020 Lebih Menggoda... 6

Sedangkan untuk harga Yamaha Tricity 155 2020 di Jepang sendiri dibandrol sebesar Â¥ 440.000… Jika dikonversikan ke mata uang Rupiah Indonesia maka harganya sekitar 63,3 jutaan… Baca juga: Recall Yamaha Tricity di Indonesia…

Spesifikasi Yamaha Tricity 155:

Engine type Single cylinder, liquid cooled SOHC
Displacement 155 cc
Bore X Stroke 58 X 58,7 mm
Compression ratio 10,5 : 1
Maximum Power 11,1 kW @ 8.000 rpm
Maximum Torque 14,4 Nm @ 6.000 rpm
Lubrication Wet sump
Fel System Fuel injection
Ignition TCI
Starter Electric
Transmission V-belt automatic
   
Front Suspension Telescopic fork
Front travel 90 mm
Rear suspension Unit swing
Rear travel 90 mm
Front tyre 90/80-14
Rear tyre 130/70-13
   
L X W X H 1.980 X 750 X 1.210 mm
Seat heigh 780 mm
Whellbase 1.350 mm
Ground clearance 125 mm
Wet weight 165 kg (ABS)
Fuel tank 7,2 litres
Bagikan artikel:

Ardian

LajuMotor.com merupakan website seputar dunia otomotif roda dua maupun roda empat Indonesia maupun dunia...

Related Post

Leave a Comment