Jorge Loreno Tercepat FP2 Catalan GP 2018…

Follow Google News LajuMotor.com

Ardian

Yeah… MotoGP Catalunya musim 2018 kali ini sudah memasuki sesi latihan bebas arau Free Practice kedua… Jika pada sesi latihan bebas pertama tadi Valentino Rossi berhasil tampil yang tercepat dan menciptakan fastes lap 1 menit 39.456 detik… Dengan lay out sirkuit Catalunya, Spanyol dengan track yang lurus dan dengan beberapa tikungan kalem sepertinya memang Cukup menguasai nih The Doctor… Namun pada sesi Free Practice kedua ini Jorge Lorenzo yang menguasai dibandingkan dengan rider rider lainnya…

Jorge Lorenzo yang baru saja mempersembahkan podium tertinggi bagi Ducati di Mugello kemarin berhasil menorehkan waktu tercepat 1 menit 38.930 detik… Pada pada posisi kedua ada rider Team Suzuki Ecstar yang juga pada musim depan akan pindah yakni Andrea Andrea Iannone…

Pada posisi tercepat ke tiga rider muda dari Yamaha Movistar MotoGP yakni Maverick Vinales… Vinales mengalami peningkatan yang cukup pesat dibandingkan dengan sesi Free Practice pertama lalu hanya ada pada posisi keenam…

Pos. Rider Team Time Gap 1st/Prev.
1 Jorge LORENZO Ducati Team 1’38.930
2 Andrea IANNONE Team SUZUKI ECSTAR 1’39.037 0.107 / 0.107
3 Maverick VIÑALES Movistar Yamaha MotoGP 1’39.422 0.492 / 0.385
4 Andrea DOVIZIOSO Ducati Team 1’39.443 0.513 / 0.021
5 Cal CRUTCHLOW LCR Honda CASTROL 1’39.458 0.528 / 0.015
6 Danilo PETRUCCI Alma Pramac Racing 1’39.619 0.689 / 0.161
7 Johann ZARCO Monster Yamaha Tech 3 1’39.633 0.703 / 0.014
8 Dani PEDROSA Repsol Honda Team 1’39.655 0.725 / 0.022
9 Hafizh SYAHRIN Monster Yamaha Tech 3 1’39.782 0.852 / 0.127
10 Tito RABAT Reale Avintia Racing 1’39.851 0.921 / 0.069
11 Valentino ROSSI Movistar Yamaha MotoGP 1’39.989 1.059 / 0.138
12 Marc MARQUEZ Repsol Honda Team 1’39.990 1.060 / 0.001
13 Mika KALLIO Red Bull KTM Factory Racing 1’40.004 1.074 / 0.014
14 Alvaro BAUTISTA Angel Nieto Team 1’40.265 1.335 / 0.261
15 Bradley SMITH Red Bull KTM Factory Racing 1’40.309 1.379 / 0.044
16 Alex RINS Team SUZUKI ECSTAR 1’40.399 1.469 / 0.090
17 Takaaki NAKAGAMI LCR Honda IDEMITSU 1’40.450 1.520 / 0.051
18 Pol ESPARGARO Red Bull KTM Factory Racing 1’40.508 1.578 / 0.058
19 Aleix ESPARGARO Aprilia Racing Team Gresini 1’40.541 1.611 / 0.033
20 Jack MILLER Alma Pramac Racing 1’40.608 1.678 / 0.067
21 Xavier SIMEON Reale Avintia Racing 1’40.697 1.767 / 0.089
22 Franco MORBIDELLI EG 0,0 Marc VDS 1’40.728 1.798 / 0.031
23 Scott REDDING Aprilia Racing Team Gresini 1’40.815 1.885 / 0.087
24 Thomas LUTHI EG 0,0 Marc VDS 1’40.975 2.045 / 0.160
25 Sylvain GUINTOLI Team SUZUKI ECSTAR 1’41.229 2.299 / 0.254
26 Karel ABRAHAM Angel Nieto Team 1’41.361 2.431 / 0.132

 

Valentino Rossi justru merosot pada Free Practice kedua kali ini dengan hanya mampu tampil diposisi ke sebelas… Andrea Dovizoso juga terlihat cukup menguasai dengan tampil pada posisi ke empat…

Duo Ducati memanfaatkan track Catalunya…

Lay out sirkuit Catalunya memang memiliki track panjang dan juga beberapa tikungan yang cukup kalem… Kita tunggu saja sesi Free Practice ke tiga dan empat yang langsung dilanjut Qualifikasi… Siapakah yang bisa mengisi grid terdepan di Catalunya 2018 besok… Dan tentunya siapa yang akan jadi juara, apakah Dovizioso kembali bisa juara di Catalunya…?? Hasta mañana…

Bagikan artikel:

Ardian

LajuMotor.com merupakan website seputar dunia otomotif roda dua maupun roda empat Indonesia maupun dunia...

Related Post

Leave a Comment