Foto Detail Suzuki DR150, Jok Lebar & Speedo Digital…

suzuki dr150 2

ardiantoyugo.com Foto Detail Suzuki DR150, Jok Lebar & Speedometer Digital… Sosok Suzuki DR150 saat ini memang sudah tersibak dengan sangat jelas… Sosok motor enduro ini belakangan memang cukup menarik perhatian… Karena sejak beberapa bulan yang lalu sudah menjalani pengetesan di jalan raya Indonesia… Event Indonesia International Motor Show (IIMS) 2019 yang diprediksi menjadi ajang peluncuran DR150 ternyata meleset… Suzuki Indomobil Sales (SIS) masih menunda perilisan motor barunya pada event yang digelar sebelum bulan puasa tersebut… Namun wujud detailnya sendiri sudah terlanjut terkuak mas bro… Hal ini karena sang motor lebih dulu dirilis di luar negri…

Yamaha MX King Monster Energy MotoGP, Ada Fitur Baru…!!

mx king monster energy

ardiantoyugo.comYamaha MX King Monster Energy MotoGP, Ada Fitur Baru…!! Tim Yamaha MotoGP mulai musim balap 2019 kemarin memang sudah tidak lagi menggandeng Movistar sebagai sponsor utama… Sebagai gantinya, tim balap yang digawangi oleh Valentino Rossi dan Maverick Vinales tersebut menggandeng Monster Energy sebagai sponsor utamanya… Yoi, minuman energy yang sangat terkenal di seluruh dunia tersebut melebur menjadi satu dengan Yamaha Factory MotoGP… Motor Rossi dan Vinales pun berganti warna menjadi kombinasi hitam dan biru… Layaknya botol/kaleng kemasan minuman Monster Energy… Hal tersebut rupanya juga mengubah tampilan beberapa motor Yamaha… Salah satunya adalah MX King Monster Energy MotoGP

Jadwal KA Bandara YIA, Promo Cuman Bayar 50%…

ka bandara yia

ardiantoyugo.comJadwal KA Bandara Jogja (YIA), Sudah Mulai Beroperasi… Bandara Internasional Yogyakarta (BIY) atau disebut juga dengan Yogyakarta International Airport (YIA) sudah mulai beroperasi sejak 6 Mei lalu… Citilink, anak perusahaan Garuda Indonesia sudah mulai menjalankan rute dari Bandara Halim Perdana Kusuma ke YIA, begitu juga sebaliknya… Tidak main main, Citilink ini menjadi maskapai pertama yang membuka rute ke dan dari Bandara YIA 7 hari dalam sepekan… Artinya setiap hari pasti ada penerbangan ke dan dari Bandara YIA… Untuk jadwal penerbangan Bandara YIA bisa langsung cek… Bersamaan dengan itu jadwal KA Bandara YIA pun juga resmi beroperasi…

Lambretta Indonesia Rilis V125 & V200, Harga Mulai 44,5 Juta…

lambretta Indonesia

ardiantoyugo.comLambretta Indonesia Rilis V125 Special & V200 Special… Ada yang masih kenal dengan Lambretta…?? Motor yang bisa dibilang seangkatan dengan Vespa yang juga sama sama Italia… Produsen motor skuter asal Milan, Italia ini memutuskan untuk kembali ke dunia roda dua di Indonesia… Tidak tanggung tanggung, Lambretta Indonesia menghadirkan 2 motor spesialnya sekaligus mas bro… Kedua motor tersebut adalah Lambretta V125 Special dan juga Lambretta V200 Special… Secara desainnya memang layaknya skuter skuter Vespa jaman sekarang… Namun jika dilihat lebih jeli lagi maka akan terdapat perbedaan antara kedua merk Italia tersebut… Lalu bagaimana mengenai harganya sendiri…??

Mobil Misterius Test Di Jalan, Nissan X Trail 2020…??

nissan x trail 2020

ardiantoyugo.comMobil Misterius Test Di Jalan, Nissan X Trail 2020…?? Baru baru ini tersebar beberapa foto mengenai sesosok mobil yang sangat misterius sedang menjalani pengetesan di jalan raya… Tampak sebuah mobil dengan balutan warna hitam legam… Ditambah lagi dengan adanya beberapa cover hitam pada bagian depan dan juga belakang mobil… Tentunya semakin menambah kesan misterius pada mobil tersebut… Meskipun pada bagian depan sudah ditutup cover hingga ke grill dan emblem merk, namun masih terlihat sedikit siluetnya… Siluet grill tersebut memang terlihat sangat khas dengan V Motion ala Nissan… Wah jadi Nissan X Trail 2020 sedang menjalani road test sebelum launching nih…??

Kawasaki KLX 230 Rilis Bentar Lagi, Hanya Off The Road…

kawasaki klx 230

ardiantoyugo.com – Kawasaki Motor Indonesia (KMI) memang digosipkan sedang bersiap untuk merilis motor barunya… Berbeda dengan 3 pabrikan Jepang lain yang lebih fokus ke motor on road, Kawasaki memilih akan menghadirkan motor off road dalam waktu dekat ini… Yoi, Kawasaki KLX 230 santer dikabarkan sudah siap untuk dirilis di Indonesia… Yang menarik tentunya dari segi kubikasi mesin… Karena Kawasaki sendiri memiliki KLX 250 dan juga KLX 150… Jadi posisinya berada diantara kedua motor tersebut dong… Namun waktu menghadiri Kawasaki Fest Day 2019 di Yogyakarta kemarin ada informasi menarik seputar motor ini…

Review dan Daftar Harga Asus Vivobook S430UN

harga laptop asus vivobook

ardiantoyugo.com – Jaman sekarang laptop merupakan salah satu perangkat pendukung tersendiri yang dibutuhkan oleh anak muda. Berbagai kegunaan dapat diperoleh melalalui laptop seperti menonton film, mengerjakan tugas kuliah, bekerja, maupun browsing di dunia maya. Ada beragam jenis laptop yang kini diproduksi oleh vendor ternama di dunia, salah satunya adalah laptop Asus Vivobook S430UN. Tahukah Anda, laptop ini memberikan aksen warna yang anti mainstream pada bagian body sehingga menjadi salah satu incaran favorit anak muda. Penasaran? Yuk simak lebih lanjut mengenai spesifikasi dan daftar harga Asus Vivobook S430UN berikut ini!

Jadwal Penerbangan Yogyakarta International Airport (YIA)…

citilink mendarat di YIA

ardiantoyugo.comJadwal Penerbangan Yogyakarta International Airport (YIA)… Kesuksesan Citilink dalam melakukan proving flight di Bandara Internasional Yogyakarta 2 Mei lalu memang merupakan sebuah sejarah… Citilink menjadi maskapai pertama yang berhasil mendaratkan pesawatnya di bandara baru yang terletak di Kabupaten Kulon Progo tersebut… Setelah sukses melakukan pendaratan perdana, maskapai ini ternyata langsung membuka rute ke Yogyakarta International Airport… Ya, memang sangat luar biasa bandara baru ini… Meskipun belum 100% rampung, namun bandara sudah siap beroperasi secara minimum… Untuk jadwal penerbangan Yogyakarta International Airport (YIA) sendiri juga sudah bisa kita lihat, lengkap…

Spesifikasi Suzuki DR150, Torsi Lebih Gede dari KLX & CRF…!!

suzuki dr150 1

ardiantoyugo.comSpesifikasi Suzuki DR150, Power Lebih Gede dari KLX…!! Beberapa hari yang lalu Suzuki akhirnya kepergok merilis motor terbarunya yakni Suzuki DR150 yang selama ini menjalani pengetesan di jalan raya… Namun perilisan kali ini belum dilakukan di Indonesia mas bro… Melainkan Suzuki Colombia yang sudah memperkenalkan motor tersebut pada ajang Colombia Motor Show 2019… Jika dilihat dari penampakannya memang motor ini lebih pas kalau disebut sebagai motor enduro ya… Desain ala motor trail namun memiliki ergonomi yang lebih nyaman seperti motor on road… Lalu bagaimana mengenai spesifikasi Suzuki DR150…?? Ini dia yang menarik untuk disimak…